Monday, March 16, 2015

Buah manggis

Manggis adalah salah satu buah yang memiliki rasa yang unik, serta memiliki banyak manfaat bagi kesehatan tubuh manusia, menurut penilitian setidaknya lebih dari sepuluh manfaat yang akan kita dapatkan jika kita mengkonsumsi buah ini, baik secara langsung maupun diolah.

Umumnya buah ini memiliki bentuk yang bulat kecil, dengan warna coklat kehitaman / ungu pada bagian tertentu.

Tidak heran jika buah ini disukai dan diminati serta dikonsumsi oleh banyak orang, bahkan sudah hampir 7 tahun ini buah manggis banyak diexpor keluar negeri, untuk dimanfaatkan buah serta kulitnya, yang diantarnya memiliki khasiat untuk mengobati penyakit Jantung,  Darah Tinggi,, Asma, Diabetes, Radikal Bebas, Kolestrol serta Batu Ginjal.

Untuk lebih jelasnya silahkan tanya ke dokter setempat.

Semoga bermanfaat

0 comments:

Post a Comment