Saturday, March 21, 2015

Buah Durian

Durian adalah nama tumbuhan tropis yang berasal dari wilayah Asia Tenggara, sekaligus nama buahnya yang bisa dimakan. Nama ini diambil dari ciri khas kulit buahnya yang keras dan berlekuk-lekuk tajam sehingga menyerupai duri.

Durian menjadi salah satu buah favorit yang rasanya sangat nikmat, dengan rasa manis serta bau menyengat, tetapi tetap dirindukan baunya tersebut. Manfaat buah durian dapat kita temukan di dalam kandungan nutrisinya yang baik untuk menunjang kesehatan tubuh yang sudah teruji klinis.


Beberapa hari yang lalu saya menikmati beberapa biji buah durian rasanya lembut dan manis, buah ini adalah buah yang unik menurut saya karena terbungkus oleh duri duri yang tidak begitu tajam namun cukup terasa sakit jika terkena durinya. 

Untuk bisa menikmatinya kita perlu usaha yang cukup keras meskipun buahnya sudah masak / matang dan merekah kita masih memerlukan pisau atau barang lain yang dapat kita pakai untuk memegang buahnya dan membelahnya menjadi dua sehingga buah yang empuk dan lembut dapat kita nikmati.

Buah Durian ....

0 comments:

Post a Comment